Search

Cara Membuat Martabak Nasi, Cocok Untuk Sahur Nanti - Indozone.id

INDOZONE.ID - Selain nasi goreng, nasi putih juga bisa dikreasikan menjadi hidangan martabak yang lezat. Rasanya gurih dan cara membuatnya juga sangat simpel. Cocok banget untuk jadi menu sahur nanti.

Begini resep martabak nasi untuk kamu yang tertarik membuatnya.

Bahan-bahan:

  •  3 telur
  •  2 sdm terigu
  •  2 sdm Kornet
  •  1 buah wortel, dipotong atau serut halus
  •  Daun bawang seledri secukupnya
  •  Garam secukupnya
  •  Penyedap rasa secukupnya
  •  Minyak untuk menggoreng

Cara membuat:

  •  Pertama, siapkan wadah, masukkan telur dan kocok.
  •  Masukkan nasi, aduk rata. Masukkan wortel, garam, penyedap rasa, daun bawang, dan kornet. Aduk sampai rata.
  •  Siapkan wajan dan panaskan minyak. Masukkan adonan dan bentuk bulat atau sesuai selera.
  •  Masak hingga berubah warna dan matang. Angkat dan sajikan.

Selamat mencoba!

Artikel Menarik Lainnya;

Let's block ads! (Why?)



"nasi" - Google Berita
April 28, 2020 at 07:50PM
https://ift.tt/2KENl38

Cara Membuat Martabak Nasi, Cocok Untuk Sahur Nanti - Indozone.id
"nasi" - Google Berita
https://ift.tt/2IdrjUu

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Cara Membuat Martabak Nasi, Cocok Untuk Sahur Nanti - Indozone.id"

Post a Comment

Powered by Blogger.