Search

Makna Mendalam Nama 'Nasi Anjing' yang Sempat Bikin Geger dan Resah, Dijamin 100 Persen Halal - Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Indahnya makna nama 'Nasi Anjing' yang sempat membuat geger di tengah pandemi corona.

Di tengah wabah corona, banyak masyarakat yang berlomba-lomba untuk membagikan makanan pada mereka yang membutuhkan.

Belakangan, salah satu donatur membuat geger dengan mambagikan nasi bungkus dengan nama 'Nasi Anjing'.

Tak pelak, banyak penerima nasi bungkus tersebut yang merasa resah lantaran takut jika nasi tersebut berisi daging anjing.

Tidak sedikit pula warga yang merasak dilecehkan dengan 'Nasi Anjing' ini.

 Viral RT Pukul Warganya yang Tanyakan Soal Bantuan Sosial, Begini Penjelasan Camat Setempat

 Salah Sasaran, Anggota DPRD Jakarta Bingung Namanya di Daftar Terima Bantuan Sosial dari Pemerintah

Padahal fakta sesungguhnya dari 'nasi anjing' tidak demikian.

Nasi bungkus yang disebut nasi anjing yang sempat diprotes warga Jakarta Utara
Nasi bungkus yang disebut nasi anjing yang sempat diprotes warga Jakarta Utara (Wartakota)

Bantuan yang diberikan kepada warga Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu (26/4/2020) ini hanyalah nasi bungkus biasa.

Hanya saja di bungkusnya tertera logo kepala anjing disertai tulisan nasi anjing.

Namun, logo kepala anjing itu telah membuat warga salah paham dan melaporkan sang donatur ke pihak berwajib.

Dikutip TribunMataram.com dari Warta Kota, Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus membenarkan adanya laporan ini.

HALAMAN 2 >>>>>>>>

Let's block ads! (Why?)



"nasi" - Google Berita
April 28, 2020 at 02:01PM
https://ift.tt/3cUAxlv

Makna Mendalam Nama 'Nasi Anjing' yang Sempat Bikin Geger dan Resah, Dijamin 100 Persen Halal - Tribunnews.com
"nasi" - Google Berita
https://ift.tt/2IdrjUu

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Makna Mendalam Nama 'Nasi Anjing' yang Sempat Bikin Geger dan Resah, Dijamin 100 Persen Halal - Tribunnews.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.