Search

Membuat Nasi Uduk Bisa Mengunakan Rice Cooker Begini Cara & Langkah Serta Beras yang Digunakan - Bangka Pos

BANGKAPOS.COM -Membuat Nasi Uduk Bisa Mengunakan Rice Cooker Begini Cara dan Langkah Serta Beras yang Digunakan

Nasi uduk sudah menjadi santapan favorit masyarakat Indonesia.

Mulai dari sarapan hingga malam, nasi uduk kerap menjadi pilihan utama dimakan dengan menu lainnya.

Sering disangka sulit, siapa sangka nasi uduk bisa dibuat dengan rice cooker.

Jika dahulu nasi uduk dibuat dengan cara yang cukup rumit, mulai dengan mengaroninya dahulu di santan lalu memasaknya, sekarang membuat nasi uduk cukup dilakukan dengan rice cooker.

Namun, untuk membuat nasi uduk ini, wajib perhatikan jenis beras yang digunakan agar tidak gagal.

Untuk lebih jelas bagaimana cara membuat nasi uduk dengan rice cooker, mari simak tips berikut ini.

1. Penggunaan Santan

Penggunaan santan
Penggunaan santan (tribunnews.com)

Gunakanlah santan dalam jumlah yang lebih banyak, ketimbang nasi uduk yang dibuat dengan cara manual.

Santan merupakan salah satu bahan utama dalam membuat nasi uduk, makan perhatikan pula santan yang digunakan.

Santan kental akan menghasilkan nasi uduk yang gurih, tapi membuatnya kurang mekar.

Berita Populer

Penulis: tidakada001

Editor: zulkodri

Ikuti kami di

Let's block ads! (Why?)



"nasi" - Google Berita
April 18, 2020 at 01:01PM
https://ift.tt/34LQPKq

Membuat Nasi Uduk Bisa Mengunakan Rice Cooker Begini Cara & Langkah Serta Beras yang Digunakan - Bangka Pos
"nasi" - Google Berita
https://ift.tt/2IdrjUu

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Membuat Nasi Uduk Bisa Mengunakan Rice Cooker Begini Cara & Langkah Serta Beras yang Digunakan - Bangka Pos"

Post a Comment

Powered by Blogger.